KEBIJAKAN PENGIRIMAN
Metode Pengiriman
Shopatblow menyediakan layanan pengiriman barang ke seluruh Indonesia dan berbagai mancanegara dengan menggunakan 2 jenis metode pengiriman berikut:
- Pengiriman barang seluruh Indonesia melalui jasa logistik partner seperti JNT - EZ
- Pengiriman barang berbagai mancanegara melalui 2 jasa logistik partner seperti JNT - EZ dan Rayspeed
Biaya Pengiriman
Biaya pengiriman ditentukan berdasarkan berat produk dan lokasi pengiriman. Secara otomatis, sistem kami akan menampilkan detail biaya pengiriman dan Anda akan diberitahu tentang biaya tersebut sebelum Anda menyelesaikan pembayaran.
Penunda Pengirman
Kami berupaya semaksimal mungkin untuk mengirimkan produk sesuai waktu yang dijanjikan. Namun, dalam beberapa situasi yang di luar kendali kami, seperti kondisi cuaca buruk, bencana alam, gangguan transportasi, atau kejadian tak terduga lainnya, pengiriman dapat mengalami penundaan. Jika ada penundaan yang signifikan dalam pengiriman pesanan Anda, kami akan memberi tahu Anda secepat mungkin melalui email atau phone number Anda.